DUKCAPIL MAJALENGKA MENYAPA MASYARAKAT

Majalengka, Kamis (24-03-2022). Dukcapil Majalengka Menyapa Masyarakat mengudara kembali di Radika 99.8 FM Majalengka.

Pada kesempatan kali ini kami mengangkat Tema "Akta Perkawinan". Kami akan mengudara setiap hari Kamis minggu ke IV di setiap bulannya, jadi jangan sampai kelewatan ya dengarkan kami di Radio Radika FM 99,8 FM Majalengka.